Senin, 08 Juni 2015

Macam Macam Insomnia

Imsonia Sementara
(bisa terjadi dimana saja dari satu malam hingga beberapa hari), 

Imsonia Akut (sulit tidur dalam jangka waktu satu minggu untuk 3-6 bulan)

Imsonia Kronis (dimana si penderita mengalami kesulitan tidur setiap malam selama satu bulan atau bahkan lebih).

Sekarang ini tampaknya semakin banyak penderita gangguan tidur, liat aja dengan banyaknya obat tidur yang beredar di pasaran. Beberapa obat di luaran sana yang digunakan dalam perawatan imsonia telah dibuktikan bahwa efektif membantu penderita imsonia untuk tidur dan bangun tepat waktu. Tetapi belum ada data atau informasi yang membuktikan teori ini.
Disarankan bagi penderita imsonia untuk mengurangi stress dan ketegangan dalam hidup mereka karena ini adalah pemicu terjadinya kesulitan tidur di malam hari.
Baca Juga tentang Ramalan Hari Ini

Ingin tau apa kata Zodiak dan Shio tentang kamu...???Yuk klik di sini
Artikel Lainnya

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More